- Source: /dev/zero
/dev/zero adalah berkas perangkat khusus pada sistem operasi mirip Unix yang menghasilkan karakter null (ASCII NUL, 0x00) dari proses yang membaca isi berkas tersebut, tergantung banyak karakter null yang diperlukan. Biasanya digunakan untuk menginisialisasi media penyimpanan.
Fungsi
Operasi baca dari /dev/zero menghasilkan karakter null sebanyak permintaan proses yang melakukan operasi baca tersebut. Tidak seperti /dev/null, /dev/zero dapat digunakan juga sebagai sumber.
Contoh penggunaan
Berkas /dev/zero biasa digunakan bersama dd, sebuah utilitas Unix yang berfungsi untuk melakukan penyalinan tingkat rendah. Pada kasus berikut, utilitas dd digunakan untuk melakukan format tingkat rendah pada partisi sda1.Kasus yang lain adalah cara membuat berkas berukuran 1MB bernama foobar yang berisi rangkaian karakter null:Berdasarkan kasus di atas, nilai bs (ukuran blok/block size) dapat diisi juga dengan nilai SI, seperti MB, GB, dan sebagainya, sehingga kasus di atas dapat disederhanakan menjadi:
Catatan kaki
Pranala luar
Kata Kunci Pencarian:
- /dev/zero
- /dev/full
- Grand Theft Auto V
- Roborace
- Steam
- Filmografi Shah Rukh Khan
- Go (bahasa pemrograman)
- Valve Corporation
- Metaloid
- Five Nights at Freddy's
- /dev/zero
- Zero (disambiguation)
- Dd (Unix)
- Mmap
- /dev/full
- Device file
- Null device
- Everything is a file
- 0 (disambiguation)
- Nothing (disambiguation)