- Source: Anand Satyanand
Sir Anand Satyanand, PCNZM, QSO (lahir 22 Juli 1944) adalah Gubernur Jenderal Selandia Baru ke-19. Ia sebelumnya bekerja sebagai pengacara, hakim dan ombudsman. Anand Satyanand kini menjabat sebagai Ketua Yayasan Persemakmuran.
Satyanand ditunjuk oleh Elizabeth II, Ratu Selandia Baru, atas saran Perdana Menteri Helen Clark. Ia menggantikan Dame Silvia Cartwright sebagai Gubernur Jenderal Selandia Baru pada 23 Agustus 2006. Penunjukannya disambut oleh setiap pemimpin partai Parlementer. Ia adalah Gubernur Jenderal pertama keturunan Asia dan Gubernur Jenderal Katolik Roma pertama.
Catatan kaki
Pranala luar
Government House, Wellington biography
2006 Birthday Honours List at Government House, Wellington
Getting to know our new Governor-General Diarsipkan 2008-10-21 di Wayback Machine.
Kata Kunci Pencarian:
- Anand Satyanand
- Daftar politikus Asia di luar negara-negara Asia
- Universitas Auckland
- Silvia Cartwright
- Yayasan Persemakmuran
- Thomas Gore Browne
- John Dickson-Poynder, 1st Baron Islington
- Patsy Reddy
- Robert FitzRoy
- Helen Clark
- Anand Satyanand
- Paul Henry (broadcaster)
- Satch
- Peter Jackson
- University of Waikato
- Silvia Cartwright
- Governor-General of New Zealand
- Jerry Mateparae
- List of foreign politicians of Indian origin
- New Zealand Rugby League