- Source: Bahasa di Finlandia
Dua bahasa resmi yang utama di Finlandia adalah bahasa Finlandia dan Swedia. Terdapat juga beberapa bahasa minoritas berstatus resmi: tiga varian bahasa Sami, Romani, Bahasa Isyarat Finlandia dan Karelia.
Bahasa Finlandia
Bahasa Finlandia merupakan bahasa mayoritas, 86,9% populasi menuturkan bahasa ini (pada 2020). Bahasa ini termasuk ke dalam rumpun bahasa Finnik yang berkerabat dekat dengan bahasa Estonia dan berkerabat jauh dengan bahasa Sami.
Lihat pula
Masalah bahasa di Finlandia
Bahasa di Åland
Nama tempat di Finlandia dalam bahasa Finlandia dan Swedia
Bahasa di Swedia
Bahasa di Norwegia
Bahasa di Denmark
Bahasa di Greenland
Referensi
Pranala luar
Media tentang Languages of Finland di Wikimedia Commons
Templat:Bahasa di Finlandia
Templat:Topik Finlandia
Templat:Bahasa di Eropa
Templat:Bahasa minoritas di Eropa
Kata Kunci Pencarian:
- Finlandia
- Bahasa di Finlandia
- Bahasa Finlandia
- Kelompok etnik di Finlandia
- Tata bahasa Finlandia
- Pendidikan di Finlandia
- Wikipedia bahasa Finlandia
- Bahasa Finlandia Siberia
- Populasi berbahasa Swedia di Finlandia
- Alfabet bahasa Finlandia
- Minikino Film Week