- Source: Barbara Stanwyck
Barbara Stanwyck (16 Juli 1907 – 20 Januari 1990) adalah perempuan artis film Amerika Serikat, terkenal selama 1930-1940an.
Riwayat hidup ringkas
Barbara Stanwiyck lahir dengan nama Ruby Katherine Stevens. Ibunya meninggal pada sebuah kecelakaan pada saat ia berumur 3 tahun, ayahnya juga meninggalkannya untuk bekerja di pembangunan Kanal Panama pada saat ia berusia 5 tahun. Besar bersama sang kakak bernama Mildred yang bekerja sebagai penyanyi paduan suara, ia pun mengikuti jejak sang kakak. Ia mengawali kariernya sebagai penari, kemudian berkat produser Willar Mack, ia ditawari memainkan peran dalam film The Noose pada tahun 1925. Film yang mengantarkan Barbara Stanwyck menjadi terkenal adalah Burlesque pada tahun 1927.
Filmografi
The Thornbirds (1983 film)
Kesibukan Lain
Selain membintangi beberapa film, Barbara sendiri menjadi artis di televisi, di samping bermain untuk acara dramanya sendiri, The Barbara Stanwyck Show yang belangsung dari tahun 1960-1961. Ia juga tampil dalam serti Big Valley pada tahun 1965-1969.
Referensi
Pranala luar
Barbara Stanwyck di IMDb (dalam bahasa Inggris)
Kata Kunci Pencarian:
- Barbara Stanwyck
- The Barbara Stanwyck Show
- Union Pacific (film)
- The Woman in Red (film 1935)
- Illicit (film)
- Ladies of Leisure
- Executive Suite
- A Lost Lady (film 1934)
- So Big (film 1932)
- Ten Cents a Dance (film 1931)
- Barbara Stanwyck
- Barbara Stanwyck on stage, screen, radio and television
- The Barbara Stanwyck Show
- The Big Valley
- Robert Taylor (American actor)
- Barbara Parkins
- Barbara O'Neil
- Double Indemnity
- Sorry, Wrong Number
- Ball of Fire