- Source: D. K. Pattammal
Damal Krishnaswamy Pattammal ( 19 Maret 1919 – 16 Juli 2009) adalah seorang pemusik Karnatik dan penyanyi playback India untuk lagu-lagu film dalam beberapa bahasa India. Ia bersama dengan orang sezamannya M. S. Subbulakshmi dan M. L. Vasanthakumari sangat dikenal (dan masih) disebut sebagai Trinitas perempuan dari Musik Karnatik. Ketiganya menghimpun pemasukan wanita ke dalam Musik Karnatik arus utama. Ia diapresiasi di seluruh dunia oleh para penyuka musik Karnatik.
Catatan
Referensi
Sleeman, Elizabeth (2002). The International Who's Who of Women 2002. London: Routledge.
Pranala luar
Situs web resmi
Kata Kunci Pencarian:
- D. K. Pattammal
- M. L. Vasanthakumari
- K. K. Venugopal
- K. Parasaran
- K. B. Lall
- K. L. Shrimali
- Milon K. Banerji
- D. P. Chattopadhyaya
- C. K. Daphtary
- B. K. Goyal
- D. K. Pattammal
- Nithyasree Mahadevan
- Trinity of Carnatic music
- Lalitha Sivakumar
- D. K. Jayaraman
- Papanasam Sivan
- G. D. Birla
- Srividya
- R. K. Shriramkumar
- L. K. Advani