- Source: Daftar Raja Turin
Daftar Raja Turin, juga dikenal sebagai Kanon Kerajaan Turin (bahasa Inggris: Turin Canon), adalah sebuah papirus keramat yang berasal dari masa kekuasaan Ramses II, yang saat ini berada di Museo Egizio (Museum Mesir) di Turin.
Papirus ini awalnya berisi gulungan pajak, tetapi dibelakangnya ditulis daftar dewa, setengah dewa, roh, dan raja-raja mitos serta raja-raja manusia yang secara tradisional dianggap pernah memerintah Mesir dari awal.
Penemuan dan rekonstruksi
Naskah papirus ini ditemukan oleh pengelana Italia Bernardino Drovetti pada tahun 1820 di Luxor (Thebes), Mesir, dan diperoleh pada tahun 1824 oleh Egyptian Museum di Turin, Italia, yang memberi kode "Papyrus Number 1874" (Papirus nomor 1874). Ketika kotak pengirimannya ke Italia dibongkar, daftar itu hancur menjadi kepingan-kepingan kecil. Jean-Francois Champollion, melakukan penelitian, tetapi hanya dapat mengenali beberapa fragmen besar yang memuat nama raja-raja dan membuat gambar supaya ia dapat memecahkan kodenya. Rekonstruksi daftar ini kemudian dibuat untuk mempermudah pemahaman.
Isi naskah papirus
The papyrus is divided into eleven columns, distributed as follows. The names and positions of several kings are still being disputed, since the list is so badly damaged.
Kolom 1 — Dewa-dewa Mesir kuno
Kolom 2 — Baris 1-10 Roh-roh dan raja-raja mitologi
Kolom 2 — Baris 11-25 (Dinasti 1-2)
Kolom 3 — Baris 1-25 (Dinasti 2-5)
Kolom 4 — Baris 1-26 (Dinasti 6-8/9/10)
Kolom 5 — Baris 12-25 (Dinasti 11-12)
Kolom 6 — Baris 1-2 (Dinasti 12-13)
Kolom 7 — Baris 1-23 (Dinasti 13)
Kolom 8 — Baris 1-27 (Dinasti 13-14)
Kolom 9 — Baris 1-30 (Dinasti 14)
Kolom 10 — Baris 1-30 (Dinasti 14-15)
Kolom 11 — Baris 1-17 (Dinasti 16-17)
Berikut adalah nama raja-raja yang tertulis pada papirus, tanpa memuat tahun-tahun, sumasi dan judul:
Teks "Manuel de Codage" ditulis menggunakan "Open Source hieroglyphic editor JSesh".
Lihat pula
Mesir kuno
Daftar Firaun
Daftar Raja Abydos
Daftar Raja Karnak
Palermo stone (Daftar raja-raja lebih kuno yang terfragmentasi)
Referensi
Bacaan tambahan
Alan Gardiner, editor. Royal Canon of Turin. Griffith Institute, 1959. (Reprint 1988. ISBN 0-900416-48-3)
Beckerath, Jürgen von. “Some remarks on Helck's 'Anmerkungen zum Turiner Konigspapyrus‘.“ Journal of Egyptian Archaeology 81, (1995): 225-227.
Beckerath, Jürgen von. “The Date of the End of the Old Kingdom of Egypt.” Journal of Near Eastern Studies 21, no. 2 (April 1962): 140-147.
Bennett, Chris. “A Genealogical Chronology of the Seventeenth Dynasty.” Journal of the American Research Center in Egypt 39, (2002): 123-155.
George Adam Smith, "Chaldean Account of Genesis" (Whittingham & Wilkins, London, 1872) (Reprint 2005. Adamant Media Corporation, ISBN 1-4021-8590-1) p290 Contains a different translation of the Turin Papyrus in a chart about "dynasty of gods".
Kenneth A. Kitchen "King Lists" The Oxford Encyclopedia of Ancient Egypt. Ed. Donald B. Redford. Copyright © 2001, 2005 by Oxford University Press, Inc.. The Oxford Encyclopedia of Ancient Egypt. Oxford University Press.
K. Ryholt, The Political Situation in Egypt during the Second Intermediate Period. Carsten Niebuhr Institute Publications, vol. 20. Copenhagen: Museum Tusculanum Press, 1997. ISBN 87-7289-421-0.
K. Ryholt, ‘The Turin King-List’, Ägypten und Levante 14, 2004, pp. 135–155. This is a detailed description of the king-list, the information it provides, and its sources.
Málek, Jaromír. “The Original Version of the Royal Canon of Turin.” Journal of Egyptian Archaeology 68, (1982): 93-106.
Spalinger, Anthony. “Review of: ‘The Political Situation in Egypt during the Second Intermediate Period, c. 1800-1550 B. C.’ by K.S.B. Ryholt.” Journal of Near Eastern Studies 60, no. 4 (October 2001): 296-300.
Pranala luar
Description and Translation of the king list.
Specialty Interests.
Kata Kunci Pencarian:
- Daftar Raja Turin
- Turin (disambiguasi)
- Daftar Raja Abydos
- Daftar penguasa monarki
- Daftar Raja Karnak
- Prasasti Saqqara
- Dinasti ketiga Mesir
- Kain Kafan Turin
- Teti
- Huni