- Source: Distrik Bonthe
Bonthe adalah sebuah distrik yang terdiri dari beberapa pulau dan daratan di Samudera Atlantik di Provinsi Selatan, Sierra Leone. Ibu kotanya adalah Mattru Jong dan kota terbesar di distrik ini adalah Bonthe, di Pulau Sherbro.
Pada tahun 2010, distrik ini berpenduduk 140.845 jiwa. Distrik ini adalah yang paling terpadat di Sierra Leone. Distrik ini utamanya dihuni oleh orang Sherbro (merupakan suku asli distrik ini), dan suku Mende, yang berimigrasi ke distrik ini dari daerah mayoritas Mende di bagian selatan Sierra Leone.
Referensi
Pranala luar
http://www.daco-sl.org/encyclopedia/7_lib/7_2c_be.htm Diarsipkan 2012-04-15 di Wayback Machine.
Kata Kunci Pencarian:
- Distrik Bonthe
- Distrik Pujehun
- Distrik Moyamba
- Distrik Bo
- Provinsi Selatan, Sierra Leone
- Pulau Sherbro
- Suku Sherbro
- Orang Mende
- Julius Maada Bio