- Source: Ekspresi (matematika)
Ekspresi atau ungkapan matematika dalam ilmu matematika adalah suatu kombinasi tertentu dari simbol-simbol yang tersusun baik menurut kaidah-kaidah yang bergantung kepada konteksnya. Simbol-simbol matematika dapat meliputi bilangan (tetapan), variabel, operasi, fungsi, tanda baca, pengelompokan, dan aspek-aspek lain sintaksis logis.
Contoh
Penggunaan ekspresi dapat berupa yang sederhana:
0
+
0
{\displaystyle 0+0}
8
x
−
5
{\displaystyle 8x-5}
(polinomial linear)
7
x
2
+
4
x
−
10
{\displaystyle 7{{x}^{2}}+4x-10}
(polinomial kuadrat)
x
−
1
x
2
+
12
{\displaystyle {\frac {x-1}{{{x}^{2}}+12}}}
(ekspresi rasional)
sampai yang rumit:
f
(
a
)
+
∑
k
=
1
n
1
k
!
d
k
d
t
k
|
t
=
0
f
(
u
(
t
)
)
+
∫
0
1
(
1
−
t
)
n
n
!
d
n
+
1
d
t
n
+
1
f
(
u
(
t
)
)
d
t
.
{\displaystyle f(a)+\sum _{k=1}^{n}\left.{\frac {1}{k!}}{\frac {d^{k}}{dt^{k}}}\right|_{t=0}f(u(t))+\int _{0}^{1}{\frac {(1-t)^{n}}{n!}}{\frac {d^{n+1}}{dt^{n+1}}}f(u(t))\,dt.}
Lihat pula
Referensi
Pustaka
Redden, John. Elementary Algebra Diarsipkan 2014-11-15 di Wayback Machine.. Flat World Knowledge, 2011.
Kata Kunci Pencarian:
- Matematika
- Ekspresi (matematika)
- Daftar simbol matematika
- Konstanta (matematika)
- Ekspresi aljabar
- Ekspresi (disambiguasi)
- Variabel (matematika)
- Ekspresi bentuk tertutup
- Matriks (matematika)
- Limit (matematika)