- Source: Empat kerajaan Daniel
Empat kerajaan Daniel adalah empat kerajaan yang mendahului "akhir zaman" dan "Kerajaan Allah" menurut Kitab Daniel.
Empat kerajaan
= Daniel 2
=Dalam pasal 2, Nebuchadnezzar bermimpi sebuah patung terbuat dari empat bahan berbeda, yang diidentifikasikan sebagai empat kerajaan:
Kepala emas, secara tersirat diidentifikasikan sebagai Raja Nebuchadnezzar.[ayat 37-38]
Dada dan lengan perak. Diidentifikasikan sebagai kerajaan "bawahan" yang mengikut Nebuchadnezzar.[ayat 39]
Perut dan paha perunggu.Sebuah kerajaan yang menguasai seluruh belahan dunia.[ayat 39]
Lutut besi dengan kaki campuran besi dan tanah liatDitafsikan sebagai kerajaan keempat, kuat seperti singa, namun kaki dan lutut terbuat dari setengah tanah liat dan setengah besi yang menandakan bahwa ini adakan sebuah kerajaan terpecah.[ayat 41]
= Daniel 7
=Dalam pasal 7, Daniel mendapatkan penglihatan empat makhluk yang muncul di luat, dan menyatakan bahwa mereka mewakili empat kerajaan:
Seekor makhluk seperti singa dengan sayap elang; mewakili Babilonia di bawah Nebuchadnezzar
Seekor makhluk seperti beruang, berdiri pada sisinya yang sebelah, dan tiga tulang rusuk masih ada di dalam mulutnya di antara giginya;mewakili Medo-Persia di bawah Darius dan Cyrus
Seekor makhluk seperti macan tutul dengan empat sayap dan empat kepala; mewakili Yunani di bawah Aleksander Agung
Seekor makhluk, dengan gigi besi besar dan sepuluh tanduk; mewakili Kekaisaran Romawi
Referensi
Bacaan tambahan
H. H. Rowley (1935), Darius the Mede and the Four World Empires in the Book of Daniel. A Historical Study of Contemporary Theories
Gerhard F. Hasel, "The Four World Empires of Daniel 2 Against its Near Eastern Environment," Journal for the Study of the Old Testament 1979 12: 17-30
Bernard Capp (1972), Fifth Monarchy Men: Study in Seventeenth Century English Millenarianism, Faber ISBN 0-571-09791-X
Ministerial Association, General Conference of Seventh-day Adventists (2005). Seventh-day Adventists Believe (2nd ed). Pacific Press.
Deferrari, Paulus Orosius ; translated by Roy J. (2001). The seven books of history against the pagans (edisi ke-1st short-run reprint). Washington: Catholic University of America Press. ISBN 978-0-8132-1310-1.
Pranala luar
John H. Walton, "The Four Kingdoms Of Daniel," JETS 29 (1986), 25-36.
Utopian and Historical Thinking: Interplays and Transferences (PDF) Diarsipkan 2016-03-04 di Wayback Machine.
Kata Kunci Pencarian:
- Empat kerajaan Daniel
- Daniel
- Kitab Daniel
- Daniel Padilla
- Sadrakh, Mesakh, dan Abednego
- Medang
- Dani Alves
- Daniel 8
- Kesultanan Utsmaniyah
- Daniel 11
- Perak State Legislative Assembly
- Selangor State Legislative Assembly
- TVRI World
- Malacca State Legislative Assembly
- Pahang State Legislative Assembly
- Perlis State Legislative Assembly
- Kelantan State Legislative Assembly
- Terengganu State Legislative Assembly
- Perak
- List of awards and nominations received by Siti Nurhaliza