- Source: Fomalhaut
Fomalhaut (α PsA / α Piscis Austrini / Alpha Piscis Austrini) adalah bintang paling terang di rasi Piscis Austrinus.
Etimologi
Namanya berasal dari kata Arab فم الحوت fum al-ḥawt yang berarti “mulut paus”. Dia adalah bintang deret utama dengan kelas spektrum A berjarak sekitar 25 tahun cahaya (7,7 parsec) dari Bumi.
Nama lain dari bintang ini adalah:
Nama lainnya untuk bintang ini adalah:
Selain rasi Piscis Austrinus, bintang ini juga merupakan anggota dari berbagai rasi, asterisma atau kelompok berikut:
Sistem
Fomalhaut dikelilingi oleh piringan debu berbentuk toroida dengan tepian bagian dalam yang tajam pada jarak 133 AU, dan memiliki sudut kemiringan 24 derajat terhadap garis pandang. Debu-debu tesebar dalam sebuah sabuk dengan lebar 25 AU.
Pada 13 November 2008, para astronom mengumumkan penemuan eksoplanet yang mengorbit sedikit di bagian dalam cincin. Ini adalah eksoplanet pertama yang dapat dilihat secara visual, dalam panjang gelombang tampak, menggunakan Teleskop Luar Angkasa Hubble. Planet tersebut dinamai Fomalhaut b, diperkirakan memiliki massa setidaknya sama dengan massa Neptunus hingga tidak lebih dari tiga kali massa Yupiter.
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Fomalhaut
- Fomalhaut b
- Fomalhaut Zamel
- TW Piscis Austrini
- Piringan serpihan
- D'Academy (musim 5)
- Alpha Eridani
- D'Academy Asia (musim 4)
- D'Academy Asia
- Daftar tokoh Minangkabau
- Fomalhaut
- Fomalhaut b
- Fomalhaut C
- Piscis Austrinus
- TW Piscis Austrini
- Fomalhaut Nunatak
- USS Fomalhaut
- Berwyn (musician)
- Bayer designation
- Royal stars