- Source: Gibraltar Study Circle
Gibraltar Study Circle adalah lingkar studi yang mempelajari prangko dan sejarah pos Gibraltar, sebuah teritori seberang laut Britania Raya yang terletak di pintu masuk Laut Mediterania menghadap Selat Gibraltar.
Lingkar ini didirikan tahun 1975 oleh Walter (Wally) Jackson dan berbasis di Britania Raya dengan anggota di seluruh dunia.
Jurnal The Rock telah diterbitkan sejak tahun 1975.
Lingkar ini tidak sama dengan Gibraltar Philatelic Society yang juga berbasis di Gibraltar.
Publikasi pilihan
Gibraltar Postal Stationery by Walter (Wally) Jackson, 1977.
British Post Offices and Agencies in Morocco 1857-1898 by Dr. R.K. Clough, 1978.
Gibraltar First Day Covers by R.H. Neville, 1984.
Gibraltar: The postal history and postage stamps. Volume 1 To 1885 by Geoffrey Osborn, 1995.
Gibraltar Errors & Varieties 1885-2000 by R.G.W. Burton, 2001.
Gibraltar: Collecting King George VI by Edmund Chambers, 2005. ISBN 0-9509947-4-X
Gibraltar: The postal history and postage stamps. Volume 4 Gibraltar Postal Stationery by Eric D. Holmes & Robert H. Neville, second edition, 2006. ISBN 0-9509947-7-4
Lihat pula
Prangko dan sejarah pos Gibraltar
Referensi
Pranala luar
Archived copy of the circle's old website from 2005.
Templat:Filateli-stub
Kata Kunci Pencarian:
- Gibraltar Study Circle
- Gibraltar
- Wali Kota Gibraltar
- Gubernur Gibraltar
- Daftar tokoh Gibraltar
- Demokrat Sosial Gibraltar
- Ketua Menteri Gibraltar
- Gibraltar Anthem
- Sesar Ubahan Bentuk Azores-Gibraltar
- Pemerintah Gibraltar
- Gibraltar Study Circle
- Postage stamps and postal history of Gibraltar
- Barbary macaques in Gibraltar
- Gibraltar pound
- Postage stamps and postal history of Cyprus
- British post offices in Morocco
- Ibrahim-al-Ibrahim Mosque
- HMS Ark Royal (91)
- Africa
- Schengen Area