- Source: Hadrah
Hadrah (bahasa Arab: حضرة) adalah ritual kolektif yang dilakukan dalam suatu tarekat atau kelompok Sufi. Hal ini umumnya dilakukan pada malam hari, setelah shalat malam, dan ada juga yang menyelenggarakannya pada hari-hari besar Islam. Hadrah dapat diadakan di rumah, di masjid, di zawiyah-zawiyah sufi, atau di tempat lainnya. Istilah ini dalam Bahasa Arab secara harafiah berarti "kehadiran".
Referensi
Pranala luar
Naqshbandi Muhibeen Diarsipkan 2023-07-01 di Wayback Machine.
Shadhiliyyah Diarsipkan 2020-01-14 di Wayback Machine.
Video of a Hadra Diarsipkan 2021-08-03 di Wayback Machine.
Video of hadra in Germany Diarsipkan 2021-09-05 di Wayback Machine.
For regular information about Hadras Diarsipkan 2019-05-01 di Wayback Machine.
Ibn Ajibah's comments on Hadrah Diarsipkan 2022-07-05 di Wayback Machine.
www.bogvaerker.dk Diarsipkan 2022-12-02 di Wayback Machine.
Sufi Live Diarsipkan 2019-10-21 di Wayback Machine.
Kata Kunci Pencarian:
- Hadrah Daeng Ratu
- Hadrah
- Menjelang Ajal
- 172 Days
- Pemandi Jenazah
- Sijjin (film)
- Hadrah Gendang Empat Belitong
- Sinoman Hadrah
- Dikta & Hukum
- A Perfect Fit
- Haḍra
- A Perfect Fit (2021 film)
- Al Hadrah
- Jaffa
- Hadrat
- Battle of Jerusalem
- List of Ottoman titles and appellations
- Zapin
- Al Hadra University Hospital
- Ras El Tin Palace