- Source: Hamdan bin Muhammad Al Maktum
Hamdan Bin Mohammed Bin Rashid Al Maktoum adalah Putra Mahkota Dubai. Ia juga menjabat sebagai Dewan Eksekutif Dubai. Hamdan adalah putra tertua kedua dari emir Dubai, Sheikh Mohammed bin Rashid Al Maktoum dari istri seniornya yaitu Sheikha Hind Bint Maktoum Bin Juma Al Maktoum. Ia merupakan atlet berkuda ternama, bahkan pernah memenangkan medali emas di pesta olahraga asian games 2006 di Doha, Qatar.
Pendidikan
Sheikh Hamdan mulai sekolah di Dubai di Sekolah Rashid Untuk Anak laki-laki dan kemudian melanjutkan studinya di Inggris.
Referensi
Pranala luar
Situs resmi Diarsipkan 2004-03-25 di Wayback Machine.
www.fazza3.ae Diarsipkan 2007-08-25 di Wayback Machine.
Non Official Fan Site Diarsipkan 2020-11-28 di Wayback Machine.
Non Official Site (news with video) Diarsipkan 2010-03-31 di Wayback Machine.
The 20 Hottest Young Royals Diarsipkan 2009-01-22 di Wayback Machine. - Sheikh Hamdan bin Mohammed bin Rashid al Maktoum Diarsipkan 2019-05-17 di Wayback Machine., Forbes
www.acceleratedfreefall.com/blog/skydiving-with-the-prince-of-dubai.html Diarsipkan 2012-03-15 di Wayback Machine.
Kata Kunci Pencarian:
- Hamdan bin Muhammad Al Maktum
- Ja'far ash-Shadiq
- Mohammed bin Rasyid al-Maktoum
- Hasan bin Ali
- Ali bin Abi Thalib
- Muhammad bin Isma'il
- Dubai
- Satr (Isma'ilisme)
- Daftar ahli waris takhta
- Daftar presiden Uni Emirat Arab
- Hamdan bin Mohammed Al Maktoum
- Maktoum bin Rashid Al Maktoum
- Mohammed bin Rashid Al Maktoum
- Zayed bin Khalifa Al Nahyan
- Latifa bint Mohammed Al Maktoum (born 1983)
- House of Maktoum
- Isma'il ibn Ja'far
- Imamate in Shia doctrine
- Sulaymani
- Schools of Islamic theology