- Source: Kafr El Dawwar
Kafr El Dawwar (bahasa Arab: كفر الدوار, har. 'kota pertanian' pelafalan dalam bahasa Egyptian Arabic: [kɑfɾ eddɑwˈwɑːɾ]) adalah kota industri besar di Delta Nil di Kegubernuran Beheira, Mesir utara. Berjarak 30 km dari Aleksandria, penduduknya berjumlah 256.300 jiwa dan terdiri dari sejumlah kota yang lebih kecil dan desa-desa.
Rujukan
Kata Kunci Pencarian:
- Kafr El Dawwar
- Pertempuran Kafr El Dawwar
- Daftar kota di Mesir
- Hassan Shehata
- Kafr El Dawwar
- Battle of Kafr El Dawwar
- Battle of Tell El Kebir
- Anglo-Egyptian War
- List of cities and towns in Egypt
- Beheira Governorate
- Alexandria
- Rosetta
- Kafr El Battikh
- Zakaria Botros