- Source: Kedidi
Calidris atau umum dikenal sebagai kedidi adalah genus burung yang berkembang biak di Arktik dan bermigrasi kuat dalam keluarga Scolopacidae . Burung-burung ini membentuk kawanan besar di pantai dan muara di musim dingin. Burung perandai yang bermigrasi terbukti mengalami penurunan sifat reproduksi karena perubahan temporal pada musim kawinnya (Weiser et al., 2018). Mereka adalah kedidi rawa yang khas, berukuran kecil hingga sedang, bersayap panjang, dan berparuh relatif pendek.
Genus ini mengandungi 24 spesies:
Spesies
Kedidi besar, Calidris tenuirostris
Kedidi merah, Calidris canutus
Kedidi laut, Calidris virgata
Trinil rumbai, Calidris pugnax
Kedidi paruh-lebar, Calidris falcinellus
Kedidi ekor-tajam Calidris acuminata
Kedidi kaki-panjang Calidris himantopus
Kedidi golgol, Calidris ferruginea
Kedidi Temminck Calidris temminckii
Kedidi jari-panjang, Calidris subminuta
Kedidi paruh-sendok, Calidris pygmaea
Kedidi leher-merah, Calidris ruficollis
Kedidi putih, Calidris alba
Kedidi belang, Calidris alpina
Kedidi batuCalidris ptilocnemis
Kedidi ungu, Calidris maritima
Kedidi Baird, Calidris bairdii
Kedidi kecil, Calidris minuta
Kedidi mungil Calidris minutilla
Kedidi tunggir-putih, Calidris fuscicollis
Kedidi bungalan, Calidris subruficollis
Kedidi dada-coret, Calidris melanotos
Kedidi kelabu, Calidris pusilla
Kedidi barat, Calidris mauri
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Didi Kempot
- Kedidi
- Didi Riyadi
- Didi Petet
- Didi Haryono
- Denny Caknan
- Kedidi putih
- Tari Kedidi
- Kedidi paruh-lebar
- Didi Sunardi
- Lian Padukan
- National Intangible Cultural Heritage of Indonesia
- Tunisian Handball Federation
- Tunisia men's national water polo team