- Source: Kedisan, Kintamani, Bangli
Kedisan adalah sebuah desa yang terletak di kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, provinsi Bali, Indonesia. Desa Kedisan adalah salah satu dari delapan desa yang mengeliling Danau Batur yang disebut sebagai wingkang ranu.
Sejarah
Tidak diketahui dengan pasti kapan desa ini berdiri. yang pasti desa ini juga disebut di dalam plat tembaga pada abad 11 yang ditemukan di Desa Terunyan yang menceritakan tentang wingkang ranu. Sebagian besar penduduk desa ini berprofesi sebagai petani.
Demografi
Penduduk desa Kedisan sampai dengan tahun 2016 terdiri dari 1.176 laki-laki dan 1.143 perempuan dengan rasio jenis kelamin manusia bernilai 103.
Referensi
Pranala luar
(Indonesia) BPS Kabupaten Bangli
(Indonesia) Situs Resmi Kabupaten Bangli
(Indonesia) Situs Resmi Kecamatan Kintamani
(Indonesia) Prodeskel Binapemdes Kemendagri Diarsipkan 2022-04-01 di Wayback Machine.
Kata Kunci Pencarian:
- Kintamani, Bangli
- Kedisan, Kintamani, Bangli
- Terunyan, Kintamani, Bangli
- Kabupaten Bangli
- Kintamani, Kintamani, Bangli
- Abang Batudinding, Kintamani, Bangli
- Pinggan, Kintamani, Bangli
- Songan B, Kintamani, Bangli
- Catur, Kintamani, Bangli
- Belancan, Kintamani, Bangli
- Bangli Regency
- Bali Aga
- Mount Batur
- List of districts and sub-districts in Bangli Regency
- List of districts in Bali
- Pura Ulun Danu Batur