- Source: Konferensi Tingkat Tinggi G8 ke-35
KTT G8 ke-35 diadakan di L'Aquila, Abruzzo, Italia, pada 8-10 Juli 2009. KTT tersebut dipindah dari kota pinggir laut La Maddalena, Sardinia sebagai bagian dari pengiriman bantuan bencana setelah gempa bumi L'Aquila 2009.
Tempat KTT sebelumnya yang dituanrumahi oleh Italia meliputi: Venesia (1980); Venesia (1987); Naples (1994) dan Genoa (2001). KTT G8 tersebut melibatkan pertemuan para pemimpin politik dunia. Acara tersebut menjadi kesempatan berbagai organisasi non-pemerintahan, aktivis dan kelompok sipil untuk bertemu dan mendiskusikan berbagai masalah.
Pemimpin di KTT
= Partisipan G8 inti
=Galeri
= Partisipan G8 inti
=Catatan
Referensi
Architetto Frau: "Esperti Maddalena pronti a collaborare a lavori per vertice G8," Italy Global Nation (IGN). July 21, 2008.
Reinalda, Bob and Bertjan Verbeek. (1998). Autonomous Policy Making by International Organizations. London: Routledge. ISBN 978-0-415-16486-3; ISBN 978-0-203-45085-7; OCLC 39013643
Pranala luar
Other WIKI articles about the Group of 8
Situs web G8 ke-35 resmi: La Maddalena summit, 2009; Diarsipkan 2009-08-26 di Wayback Machine. n.b., no official website is created for any G7 summit prior to 1995 -- see the 21st G7 summit.
University of Toronto: G8 Research Group, G8 Information Centre
G8 2009, pre-summit developments Diarsipkan 2009-05-01 di Wayback Machine.
Templat:G8 summits
Kata Kunci Pencarian:
- Konferensi Tingkat Tinggi G8 ke-35
- Mari Elka Pangestu
- Konferensi Tingkat Tinggi G7 ke-43
- Konferensi Tingkat Tinggi Keamanan Nuklir 2014
- Konferensi Tingkat Tinggi G7 ke-45
- Konferensi Tingkat Tinggi G7 ke-44
- Konferensi Tingkat Tinggi G7 ke-42
- Konferensi Tingkat Tinggi G7 ke-47
- Jepang
- G7