- Source: Liu An
Liú Ān (Hanzi: 劉安, skt. 179–122 SM) merupakan seorang pangeran Dinasti Han, Tiongkok. Ia adalah penasihat keponakannya, Kaisar Wu dari Han (武帝). Liú Ān terkenal karena menyunting ringkasan Huainanzi (139 SM) dari ajaran-ajaran Taoisme, Konfusianisme, Buddhisme dan Legalisme dan diduga menciptakan tahu.
Ia adalah cucu laki-laki Liu Bang, kaisar pendiri Dinasti Han. Setelah kematian ayahandanya, Liú Ān menjadi Pangeran Huainan, wilayah di bagian selatan Sungai Huai, pada usia enam belas tahun.
Lihat pula
Daftar Ahli Geografi
Referensi
*Hawkes, David, translator and introduction (2011 [1985]). Qu Yuan et al., The Songs of the South: An Ancient Chinese Anthology of Poems by Qu Yuan and Other Poets. London: Penguin Books. ISBN 978-0-14-044375-2
Needham, Joseph (1986). Science and Civilization in China: Volume 3. Taipei: Caves Books, Ltd.
Wallacker, Benjamin E. (1972), "Liu an, Second King of Huai-nan (180?-122 B. C.)," Journal of the American Oriental Society 92.1, pp. 36–51.
Pranala luar
The Huainan Zi text of Liu An
The Dao of the Military: Liu An's Art of War, (Columbia University Press, 2012)
Karya An Liu di Project Gutenberg
Kata Kunci Pencarian:
- Liu An
- Liu Shaoqi
- Tahu
- Liu Yifei (pemeran)
- Liu Xiaobo
- Liu Qi (dinasti Han)
- Liu Yongfu
- Liu Jiongran
- Liu Guitang
- Huainanzi
- Liu An
- Lucy Liu
- Liu
- Liǔ
- Simu Liu
- Will Liu
- Liu Xiang
- Liu Cixin
- Liu Shaoqi
- Liu Yifei
No More Posts Available.
No more pages to load.