- Source: Nachmanides
Moses ben Nachman (bahasa Ibrani: מֹשֶׁה בֶּן־נָחְמָן Mōšeh ben-Nāḥmān, "Moses putra Nachman"; 1194–1270), yang umum dikenal sebagai Nachmanides (; bahasa Yunani: Ναχμανίδης Nakhmanídēs), dan juga dikenal dengan akronim Ramban (רמב״ן) dan julukan kontemporer Bonastruc ça Porta (artinya "Mazel Tov dekat Gerbang", lihat astruc), adalah seorang cendekiawan, rabi Sefardi, filsuf, tabib, kabbalis, dan ahli tafsir kitab suci Yahudi abad pertengahan utama. Ia dibesarkan, belajar, dan menjalani sebagian besar masa hidupnya di Girona, Catalunya. Ia juga dianggap sebagai figur berpengaruh dalam pendirian ulang komunitas Yahudi di Yerusalem setelah dihancurkan oleh pasukan Salibis pada 1099.
Referensi
Sumber
Caputo, Nina, Nahmanides in Medieval Catalonia: History, Community and Messianism. Notre Dame, IN: University of Notre Dame Press, 2008. Pp. 384.
Joseph E. David, Dwelling within the Law: Nahmanides' Legal Theology, Oxford Journal of Law and Religion (2013), pp. 1–21.
Pranala luar
Video Lecture on Nachmanides by Dr. Henry Abramson
Iggeres HaRamban - Nachmanides's letter to his son
Igeres Haramban - An Eleven Step Program
Kata Kunci Pencarian:
- Nachmanides
- Amalek
- Abba Mari ben Musa ben Yusuf
- Ab (bulan)
- Dina
- Elul
- Nisan
- Vayikra (parsyah)
- Tzav (parsyah)
- Devarim (parsyah)
- Nachmanides
- 613 commandments
- Three Oaths
- Kosher animals
- Divine providence in Judaism
- Jewish views on Jesus
- Aharon HaLevi
- Bahya ben Asher
- Disputation of Barcelona
- Ramban