- Source: Otona Jelly Beans
"Otona Jelly Beans" (大人ジェリービーンズcode: ja is deprecated ) adalah singel kedua dari idola Jepang anggota AKB48 Mayu Watanabe. Singel ini dirilis 25 Juli 2012 oleh Sony Music Records, lima bulan setelah singel perdana "Synchro Tokimeki".
Sejarah rilis
Singel ini dirilis dalam empat edisi, Edisi Terbatas A, B, C, dan Edisi Reguler. Edisi Terbatas B disertai dengan DVD yang berisi video musik "Twin Tail wa Mou Shinai" yang dinyanyikan Mayuzaka46 (乃木坂46code: ja is deprecated ) kelanjutan kerja sama Mayu Watanabe dan Nogizaka46 dari drama televisi "Sabadoru". Edisi Terbatas C disertai dengan DVD yang berisi video rekaman wawancara Mayu Watanabe dengan mantan anggota AKB48 Natsumi Hirajima yang mengundurkan diri Februari 2012.
Ketika ditanya mengenai konsep singel "Otona Jelly Beans", Watanabe menjawab, "Anak gadis yang berubah dewasa setelah dicium pada kencan pertama."
Pembeli singel ini mendapat kupon berisi nomor undian yang dapat dipakai untuk mengikuti undian tiket acara di Osaka (15 September 2012) dan Yokohama (17 September 2012). Daftar hadiah:
Hadiah A: Undangan konser solo Mayu Watanabe Kiss wa Jelly Beans no Aji!? perayaan dirilisnya singel "Otona Jelly Beans"
Hadiah B: Undangan Bermain Bersama Mayuyu! Tokidoki Otanishimikai
SP-1 Acara berhadiah tanda tangan asli Mayuyu ("Apakah Nama Kamu Perlu Ditulis? ): undangan untuk 100 orang
SP-2 Acara Menembak Hati Returns: undangan untuk 500 orang
SP-3 Adu Pandangan Mata 12 Detik Lawan Mayuyu (Kalau Menang Lawan Mayuyu, Diantar Pulang dengan "Blow Kiss"): undangan untuk 120 orang
SP-4 Main Kartu Remi Lawan Mayuyu! Sampai Terambil Kartu Jack Pertama, Berdua Saja dengan Mayuyu: undangan untuk 30 orang
Hadiah C: Hadiah Produk Luar Biasa Kawaii dari Mayuyu.
Daftar lagu
= Edisi Terbatas A
="Otana no Jelly Beans" (大人ジェリービーンズcode: ja is deprecated ) [3.34]
(lirik: Yasushi Akimoto, pencipta: Satoshi Ikezawa, aransemen: Nonaka "Masa" Yuichi)
"Saisho no Jack" (最初のジャックcode: ja is deprecated ) [3.57]
(lirik: Yasushi Akimoto, pencipta: Takanori Fujimoto, aransemen: Ikuta Machina)
"Itsudemo Soba ni Ite Ageru" (いつでも そばにいてあげるcode: ja is deprecated ) [4.58]
(lirik: Yasushi Akimoto, pencipta: Kisaburo Suzuki, aransemen: Yusuke Itagaki)
"Otona Jelly Beans" (Instrumental)
"Saisho no Jack" (Instrumental)
"Itsudemo Soba ni Ite Ageru" (Instrumental)
DVD
"Otona Jelly Beans" Music Video
"Otona Jelly Beans" Music Video Making
Syuting oleh Mayu: Minna no "Otona" o Itadakimayuyu
Bonus
Selembar kartu tukar orisinal "Otona Jelly Beans" (seluruhnya ada lima jenis)
Kupon undian
= Edisi Terbatas B
="Otona Jelly Beans"
"Saisho no Jack"
"Twin Tail wa Mou Shinai" (ツインテールはもうしないcode: ja is deprecated ) / Mayuzaka46 [4:14]
(lirik: Yasushi Akimoto, pencipta/aransemen: Katsuhiko Kurosu)
"Otona Jelly Beans" (Instrumental)
"Saisho no Jack" (Instrumental)
"Twin Tail wa Mou Shinai" (Instrumental)
DVD
"Otona Jelly Beans" Music Video
"Otona Jelly Beans" Music Video Making
"Twin Tail wa Mou Shinai" / Mayuzaka46 Music Video
Bonus
Selembar kartu tukar orisinal "Otona Jelly Beans" (seluruhnya ada lima jenis)
Kupon undian
= Edisi Terbatas C
="Otona Jelly Beans"
"Saisho no Jack"
"Zannen Shoujo: Mayu Watanabe ver. (残念少女 -渡辺麻友 Ver.-code: ja is deprecated ) [3.51]
(lirik: Yasushi Akimoto, pencipta/aransemen: Nonaka "Masa" Yuichi
"Otona Jelly Beans" (Instrumental)
"Saisho no Jack" (Instrumental)
"Zannen Shoujo: Mayu Watanabe ver.- (Instrumental)
DVD
"Otona Jelly Beans" Music Video
"Otona Jelly Beans" Music Video Making
Watanabe Mayu vs. Hirajima Natsumi (渡辺麻友 × 平嶋夏海code: ja is deprecated )
Bonus
Selembar kartu tukar orisinal "Otona Jelly Beans" (seluruhnya ada lima jenis)
Kupon undian
= Edisi Reguler
="Otona Jelly Beans" (Instrumental)
"Saisho no Jack" (Instrumental)
"Koyubi no Hohoemi" (小指の微笑みcode: ja is deprecated ) [4.14]
(lirik: Yasushi Akimoto, pencipta: Katsuhiko Sugiyama, aransemen: Ryosuke Shigenaga)
"Otona Jelly Beans" (Instrumental)
"Saisho no Jack" (Instrumental)
"Koyubi no Hohoemi" (Instrumental)
Bonus (hanya cetakan pertama)
Selembar kartu tukar orisinal "Otona Jelly Beans" (seluruhnya ada lima jenis)
Kupon undian
Referensi
Pranala luar
(Jepang) Diskografi Mayu Watanabe Diarsipkan 2015-03-22 di Wayback Machine.
Kata Kunci Pencarian:
- Otona Jelly Beans
- Mayu Watanabe
- Kotoko Sasaki
- Natsumi Hirajima
- Terada Ranze
- Otona Jellybeans
- Mayu Watanabe
- List of Nintendo DS games (J–P)
- Kenichi Maeyamada production discography
- List of DSiWare games
- List of songs recorded by AKB48