- Source: Partikel
Dalam ilmu fisika dan ilmu kimia, partikel atau zarah (dalam teks lama disebut korpuskula) adalah objek sangat kecil dan berdimensi, yang dapat memiliki beberapa sifat fisik atau kimia seperti volume atau massa. Partikel sangat bervariasi dalam ukuran atau kuantitas, mulai dari partikel subatom seperti elektron, hingga partikel mikroskopis seperti atom dan molekul, hingga partikel makroskopis seperti serbuk dan material butiran lainnya. Partikel juga bisa digunakan untuk membuat model ilmiah dari objek yang lebih besar tergantung pada kerapatannya, seperti manusia yang bergerak dalam kerumunan atau benda langit yang bergerak.
Istilah 'partikel' agak umum artinya, dan disempurnakan sesuai kebutuhan berbagai bidang sains. Sesuatu yang tersusun dari partikel dapat disebut partikulat. Namun, kata benda 'partikulat' paling sering digunakan untuk merujuk pada polutan di atmosfer Bumi, yang merupakan suspensi partikel yang tidak terhubung, dan bukan agregasi partikel yang terhubung.
Lihat pula
Referensi
Bacaan lebih lanjut
"What is a particle?". University of Florida, Particle Engineering Research Center. 23 July 2010.
D. J. Griffiths (2008). Introduction to Particle Physics (edisi ke-2nd). Wiley-VCH. ISBN 978-3-527-40601-2.
M. Alonso; E. J. Finn (1967). "Dynamics of a particle". Fundamental University Physics, Volume 1. Addison-Wesley. LCCN 66010828.
M. Alonso; E. J. Finn (1967). "Dynamics of a system of particles". Fundamental University Physics, Volume 1. Addison-Wesley. LCCN 66010828.
S. Segal (n.d.). "What is a Particle? - Definition & Theory". High School Chemistry: Help and Review. Study.com. Chapter 4, Lesson 6.
"A basic guide to particle characterization" (PDF). Malvern Instruments. 2015.
Kata Kunci Pencarian:
- Partikel
- Partikel subatom
- Fisika partikel
- Dualitas gelombang-partikel
- Boson Higgs
- Nanopartikel
- Partikel dasar
- Teori atom
- Partikel Alfa
- Daftar partikel
- Partikel
- Alfred Partikel
- List of volcanic eruptions in the 21st century
- Curonian Spit
- Duncan Eagles
- List of people who disappeared mysteriously: 1910–1990
- Gołdap
- Nida, Lithuania
- Modal particle
- Swiss German