- Source: Protektorat Nigeria Utara
Protektorat Nigeria Utara adalah sebuah protektorat Britania yang berdiri dari tahun 1900 hingga 1914 dan mencakup bagian utara Nigeria modern.
Protektorat ini terletak di wilayah seluas 660.000 km2 dan mencakup bekas wilayah Kekhalifahan Sokoto dan sebagian wilayah Kerajaan Bornu. Komisioner Tinggi pertama protektorat ini adalah Frederick Lugard. Ia berhasil memadamkan pemberontakan dan mendirikan sistem pemerintahan yang bertumpu pada otoritas penduduk asli.
Protektorat ini dibubarkan pada tanggal 1 Januari 1914 dan digabung dengan Protektorat Nigeria Selatan dan Koloni Lagos untuk membentuk Koloni dan Protektorat Nigeria.
Pranala luar
The British Empire – Northern Nigeria
Kata Kunci Pencarian:
- Protektorat Nigeria Utara
- Protektorat Nigeria Selatan
- Nigeria Kolonial
- Kekhalifahan Sokoto
- Hak LGBT di Nigeria
- Kolonialisme
- Angkatan Bersenjata Nigeria
- Teluk Bonny
- Kamerun Britania
- Perebutan Afrika