- Source: Psi6 Aurigae
Psi6 Aurigae (ψ6 Aur / ψ6 Aurigae) adalah salah satu bintang pada rasi Auriga. ψ6 Aurigae adalah bintang raksasa jingga tipe K (orange K-type giant) dengan magnitudo 5.22. Bintang ini berada pada jarak 424 tahun cahaya dari Bumi.
Etimologi
Nama tradisional bintang ini adalah Dolones VI atau Dolones Sextus yang berarti "halauan keenam" dalam bahasa Latin.
Nama lain dari para astronom terdahulu adalah:
Selain rasi Auriga, bintang ini juga merupakan anggota dari berbagai rasi atau asterisma berikut:
Referensi
HR 2487
Image Psi6 Aurigae