- Source: Putri Pariwisata Papua
Putri Pariwisata Papua merupakan kontes kecantikan berskala regional yang bertujuan memilih delegasi provinsi Papua pada Putri Pariwisata Indonesia. Terhitung sejak keikutsertaan edisi 2008, Papua belum pernah memenangkan Putri Pariwisata Indonesia. Prestasi tertinggi Putri Pariwisata Papua yakni 10 Besar, yang diraih oleh Kezia Elvina Wabiser (2011), Marchellia Lunggaer (2017), Melani Teresa Baransano (2021).
Pemegang titel saat ini adalah Julia Jeckline Yaroseray dari Kota Jayapura.
Pemenang
Berikut adalah pemegang titel Putri Pariwisata Papua sejak tahun 2008.
Keterangan warna
Trivia
Papua tidak mengirimkan wakilnya pada edisi 2009, 2012, 2019, 2022 dan 2024.
Yuliana Natalia Menufandu (2008), berkompetisi pada Miss Coffee Indonesia 2012, dan berhasil meraih posisi 15 Besar, serta penghargaan khusus Miss Persahabatan.
Kezia Elvina Wabiser (2011), berkompetisi pada Puteri Indonesia 2012-2013 (mewakili Papua Barat), namun belum meraih posisi, serta penghargaan khusus Puteri Indonesia Persahabatan dan Puteri Intelegensia 3.
Maria Fransisca Tambingon (2014), berkompetisi pada Puteri Indonesia 2014, dan berhasil meraih posisi 10 Besar.
Marchellia Lunggaer Ohee (2017), berkompetisi pada Miss Indonesia 2019, dan berhasil meraih posisi 15 Besar.
Dina Ludia Marwa (2020), berkompetisi pada Puteri Indonesia 2022, namun belum meraih posisi.
Referensi
Pranala Luar
(Indonesia) Situs web resmi Putri Pariwisata Indonesia
Putri Pariwisata Papua di Instagram
Kata Kunci Pencarian:
- Putri Pariwisata Papua
- Putri Pariwisata Papua Barat
- Daftar pemilihan duta putra putri wisata di Indonesia
- Putri Pariwisata Indonesia
- Putri Pariwisata Indonesia 2023
- Papua pada Kontes Peragaan Busana Internasional
- Papua Barat Daya pada Kontes Peragaan Busana Internasional
- Papua Tengah pada Kontes Peragaan Busana Internasional
- Papua Selatan pada Kontes Peragaan Busana Internasional
- Papua Barat pada Kontes Peragaan Busana Internasional
- Puteri Indonesia 2024
- Puteri Indonesia 2023
- Puteri Indonesia 2018
- Puteri Indonesia 2017
- Gresya Maaliwuga
- Puteri Indonesia 2016
- Puteri Indonesia
- Puteri Indonesia 2007
- Puteri Indonesia 2020
- List of festivals in Indonesia