- Source: Roza Otunbayeva
Roza Otunbayeva Isakovna ( Kyrgyz: Роза Исаковна Отунбаева) (lahir 23 Agustus 1950) adalah politikus dan diplomat Kirgistan yang menjabat sebagai Presiden Kirgistan dari 7 April 2010 sampai dengan 1 Desember 2011. Dia dilantik pada tanggal 3 Juli 2010, setelah bertindak sebagai pemimpin sementara ketika mengikuti Revolusi Kirgistan 2010 yang menyebabkan tersingkirnya Presiden Kurmanbek Bakiyev Dia sebelumnya menjabat sebagai Menteri Luar Negeri dan sebagai kepala parlemen untuk Partai Sosial Demokrat Kyrgyzstan.
Pendidikan
Otunbayeva meraih gelar Doktor Filsafat di Universitas Negeri Moskow dan gelar dari Fakultas Filsafat Universitas Negeri Moskow. Dia fasih berbahasa Kyrgyz, Rusia dan Inggris.
Pranala luar
Kyrgyzstan: The Bittersweet Fruits Of The Revolution
Roza Otunbayeva interviews on Echo of Moscow (Rusia)
https://www.un.org/sg/en/content/profiles/roza-otunbayeva
Kata Kunci Pencarian:
- Roza Otunbayeva
- Kirgizstan
- Revolusi Tulip 2005
- Kerusuhan etnis Kirgizstan 2010
- Kurmanbek Bakiyev
- Daftar kepala negara dan pemerintahan perempuan di dunia
- Wanita muslim yang menjadi pemimpin di dunia
- Sayragul Sauytbay
- Susanna Liew
- Natalia Ponce de León
- Roza Otunbayeva
- President of Kyrgyzstan
- Kyrgyzstan
- Tulip Revolution
- Collective Security Treaty Organization
- Kurmanbek Bakiyev
- Osh
- 2011 Kyrgyz presidential election
- 2010 Kyrgyz Revolution
- Social Democratic Party of Kyrgyzstan