- Source: Seattle Seahawks
Seattle Seahawks adalah tim sepak bola Amerika profesional dari Seattle, Washington. Mereka adalah anggota divisi barat dari National Football Conference (NFC) dalam National Football League (NFL).
Prestasi terbaik Seahawks adalah menjuarai Super Bowl XLVIII pada tahun 2013. Mereka juga memenangkan dua kali kejuaraan wilayah (NFC) dan sebelas kali juara divisi, dua kali di divisi barat AFC, dan sembilan kali di divisi barat NFC.
Tim ini didirikan di Seattle, Washington pada tahun 1976. Tim ini bermarkas di stadion Lumen Field sejak tahun 2002 menggantikan Stadion Husky.
Pada musim NFL 2010, mereka menjadi tim NFL pertama yang memenangkan divisi atau jatah playoff pada satu musim dengan rekor di bawah .500 (rekor menang-kalah adalah 7-9). Enam hari setelah memenangi divisinya, mereka juga menjadi tim pertama di NFL yang memenangkan pertandingan playoff dengan rekor di bawah .500, saat mengalahkan juara bertahan New Orleans Saints 41-36 di kandang Seahawks.
Alumni
Referensi
Pranala luar
(Inggris) Situs web resmi
(Inggris) Pro Football Hall of Fame - Seattle Seahawks history page
(Inggris) Pro Football Hall of Fame - 1976 NFL expansion history page Diarsipkan 2009-03-29 di Wayback Machine.
(Inggris) Seahawks History - Sports Encyclopedia
(Inggris) Online Encyclopedia of Washington State History - Origins of Seattle Seahawks franchise
Kata Kunci Pencarian:
- Seattle
- Seattle Seahawks
- Stadion Lumen Field
- Divisi Barat NFC
- Paul Allen
- Puget Sound
- Wyoming, Virginia Barat
- Riddick Parker
- National Football League
- Puka Nacua
- Seattle Seahawks
- Legion of Boom (Seattle Seahawks)
- 2024 Seattle Seahawks season
- 2013 Seattle Seahawks season
- 2014 Seattle Seahawks season
- List of Seattle Seahawks starting quarterbacks
- 2023 Seattle Seahawks season
- 2022 Seattle Seahawks season
- Russell Wilson
- 2005 Seattle Seahawks season