- Source: Stoner 63
Stoner 63, dikenal juga dengan nama M63, XM22, XM23, XM207 dan Senapan mesin Mk 23 Mod 0 (bahasa Inggris: Mk 23 Mod 0 machine gun) adalah senapan mesin yang dari desain dasarnya dapat dimodifikasi menjadi senapan serbu, karabin dan senapan mesin dengan cara mengganti bagian yang dibutuhkan. Purwarupa pertama kali dibuat pada tahun 1962 dengan konfigurasi desain amunisi 7.62x51mm NATO dengan kode Stoner M69W, kemudian diteruskan dengan purwarupa model Stoner 62 yang juga menggunakan amunisi kaliber 7.62 mm. Pada akhir masa pengembangan dibuatlah desain dengan konfigurasi menggunakan amunisi 5.56x45mm yang kemudian dilanjutkan dengan produksi massal dari senapan ini dengan nama Stoner 63 dan pertama kali dibuat pada tahun 1963.
Model
Varian senapan, karabin dan senapan mesin dalam istilah Militer Amerika Serikat:
Lihat juga
CMG-1
Ares Shrike
Referensi
Bibliograpi
Kokalis, Peter (2001). Weapons Tests And Evaluations: The Best Of Soldier Of Fortune. Boulder, CO: Paladin Press.
Stoner 63 Weapons System. Boulder, CO: Paladin Press. 1994.
Pranala luar
Modern Firearms Diarsipkan 2008-09-13 di Wayback Machine.
Mongo's Stoner 63A Page
Robinson Arms page on M96 rifles Diarsipkan 2005-06-21 di Wayback Machine.
Stoner 63
Kata Kunci Pencarian:
- Stoner 63
- Grand Prix Sepeda Motor musim 2011
- Ducati Corse
- Daftar senapan serbu
- Grand Prix Sepeda Motor musim 2008
- Daftar senapan mesin
- Konfigurasi elektron
- Ducati Desmosedici
- MotoGP musim 2021
- Grand Prix Sepeda Motor musim 2007
- Stoner 63
- Eugene Stoner
- Stoner
- Knight's Armament Company LAMG
- Mark 23 Mod 0
- Robinson Armament M96 Expeditionary
- 63 (number)
- Ares, Inc.
- Colt Machine Gun
- Mark 23