- Source: TAGSAM
TAGSAM atau Touch-and-Go Sample Acquisition Mechanism adalah lengan robotik pada pesawat luar angkasa OSIRIS-REx untuk mengumpulkan sampel dari asteroid 101955 Bennu. OSIRIS-REx diluncurkan pada 2016, dan tiba di asteroid pada Desember 2018 dengan rencana untuk mempelajari asteroid dan mengembalikan sampel ke Bumi pada 2023.
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- TAGSAM
- OSIRIS-REx
- 101955 Bennu
- TAGSAM
- OSIRIS-REx
- Robotic arm
- 101955 Bennu
- List of artificial objects in heliocentric orbit
- Sample-return mission
- CAESAR (spacecraft)