- Source: 1736
1736 (MDCCXXXVI)
adalah tahun kabisat yang diawali hari Minggu dalam kalender Gregorian dan tahun kabisat yang diawali hari Kamis dalam kalender Julian, tahun ke-1736 dalam sebutan Masehi (CE) dan Anno Domini (AD), tahun ke-736 pada Milenium ke-2, tahun ke-36 pada Abad ke-18, dan tahun ke- 7 pada dekade 1730-an. Mulai awal tahun 1736, kalender Gregorian terhitung
11 hari setelah kalender Julian, yang tetap digunakan di sejumlah negara tertentu sampai tahun 1923.
Kelahiran
James Watt, kelak menjadi salah seorang pencetus Revolusi Industri dan seorang insinyur, lahir di Inggris.
Charles de Coulomb, kelak menjadi seorang ilmuwan listrik lahir di Angoulême Prancis.
Lihat pula
Abad ke 18
Kata Kunci Pencarian:
- 1736
- Dinasti Safawiyah
- Resolusi 1736 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa
- Gambang keromong
- Fahrenheit
- Charles Coulomb
- Kerajaan Korsika (1736)
- Iran Safawi
- James Watt
- Melaka Belanda
- 1736
- Tenerife airport disaster
- 1736 in science
- Elżbieta Izabela Lubomirska
- 1736 in music
- 1736 Floirac
- 1730s BC
- Watt
- George Clarke
- 1736 in literature