- Source: Albrecht Weber
Albrecht Friedrich Weber (pelafalan dalam bahasa Jerman: [ˈalbʁɛçt ˈveːbɐ]; 17 Februari 1825 – 30 November 1901) adalah seorang Indologis dan sejarawan Jerman.
Ia lahir di Breslau, dimana ayahnya menjadi profesor ekonomi politik. Ia belajar di kota tersebut, Bonn, dan Berlin, pada 1842-1845, menyibukkan dirinya sendiri dengan sastra dan filologi Sanskerta. Ia meraih gelar doktor di Breslau. Pada 1846, ia mengunjungi Inggris dan Prancis dalam hubungannya dengan kajian-kajiannya. Saat pulang ke Jerman, ia datang ke Universitas Berlin. Ia adalah teman dekat Max Müller.
Weber meninggal di Berlin.
Catatan
Referensi
"Weber, Albrecht". New International Encyclopedia. 1905.
Templat:Germany-historian-stub
Kata Kunci Pencarian:
- Albrecht Weber
- Albrecht Dieterich
- Vedanga Jyotisha
- Mahabharata
- Ernst Troeltsch
- Göttinger Sieben
- Aksara Brahmi
- Albert Einstein
- Daftar tokoh Jerman
- Protestanisme
- Albrecht Weber
- Albrecht
- Weber (surname)
- Mahabharata
- Indology
- Gaha Sattasai
- Uranus (mythology)
- Michel Bréal
- Vedanga Jyotisha
- Albrecht Dürer