- Source: Anak Haram Rheinland
Anak Haram Rheinland (bahasa Jerman: Rheinlandbastard) adalah sebuah istilah penghinaan yang digunakan di Republik Weimar dan Jerman Nazi untuk mendeskripsikan anak-anak Afro-Jerman dari orang tua campuran Jerman dan Afrika, yang merupakan anak kandung orang-orang Afrika yang bertugas sebagai pasukan kolonial Prancis yang menduduki Rheinland setelah Perang Dunia I. Berdasarkan teori rasial Nazisme, anak-anak tersebut dianggap lebih rendah dari ras Arya dan harus disterilisasi paksa.
Lihat pula
Afro-Jerman
Musik degenerasi
Half Blood Blues, novel tentang pemain trompet Jazz ras campuran yang kabur dari Jerman Nazi dan kemudian ditangkap di Paris oleh tentara Nazi karena dianggap sebagai "Anak Haram Rheinland"
Hans Massaquoi
Hans Hauck
Institut Antropologi, Warisan Manusia, dan Eugenik Kaiser Wilhelm
Hukum Nuremberg
Eugenik Nazi
Nazisme dan ras
Negermusik
Referensi
Pranala luar
The fate of blacks in Nazi Germany