- Source: Angkatan Bersenjata Chad
Angkatan Bersenjata Chad (Forces Armées Tchadiennes atau FAT) adalah pasukan pemerintahan pusat Chad dari tahun 1960 sampai tahun 1979, di bawah pimpinan presiden François Tombalbaye dan Félix Malloum, sampai kejatuhannya natninya tahun 1979, ketika kepala gendarmerie, Wadel Abdelkader Kamougué, mengambil komando. Bergabung dengan gendarmerie, FAT menjadi pasukan daerah yang terdapat etnis Sara dari 5 prefektur selatan Chad. FAT digabung dengan Pemerintahan Transisi Persatuan Nasional (GUNT) melawan Hissène Habré dan menerima bantuan dari Libya. FAT diinteregasikan tahun 1982 sebagai hasil kekalahan. Kebanyakan sisa pasukannya menerima integrasi ke FAN.
Referensi
Chad: A Country Study
Kata Kunci Pencarian:
- Angkatan Bersenjata Chad
- Angkatan bersenjata
- Angkatan Bersenjata Rakyat
- Chad
- Konflik Chad-Libya
- Angkatan Bersenjata Nasional Chad
- Angkatan Bersenjata Nigeria
- Daftar Presiden Chad
- Hissène Habré
- Dewan Komando Angkatan Bersenjata Utara
- Field marshal
- List of armies by country
- Sergeant
- Lieutenant
- Indonesian Strategic Intelligence Agency