- Source: Ari Basuki
Ari Basuki (lahir 8 Desember 1954) adalah seorang sastrawan Indonesia. Pendidikan formalnya: S1 Filsafat dan Sosiologi Pendidikan, Universitas Sarjanawiyata Taman Siswa Yogyakarta (1986); S2 Manajemen Pendidikan, Universitas Negeri Yogyakarta (2003); dan S3 Ilmu Filsafat Universitas Gadjah Mada (2009). Menulis puisi, cerpen dan opini di media cetak Yogyakarta, Semarang, Bandung dan Jakarta. Buku kumpulan puisinya Negeri Aneh (1986). Sejumlah puisinya termuat dalam buku antologi: Pendapa Taman Siswa (1982); Gunungan (1983); Tugu (1986); Tonggak (1987); Srigunting (1990); Gondomanan 15 (2016). .
Cathetan kaki
Kata Kunci Pencarian:
- Ari Basuki
- Basuki (pelawak)
- Di Timur Matahari
- Monumen Ari-Ari Kartini
- Pemilihan umum Bupati Kediri 2024
- Joko Widodo
- Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara
- Daftar Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara
- Leksikon Susastra Indonesia
- Merajut Dendam
- Laura Basuki
- 2024 Jakarta gubernatorial election
- Nusantara (city)
- Layangan Putus
- List of Javanese people
- Di Timur Matahari
- Joko Widodo
- Sal Priadi
- Dwiki Dharmawan
- List of LGBT-related films of 2023