- Source: Banjir Haiti 2023
Pada tanggal 2–3 Juni 2023, hujan lebat menyebabkan banjir parah di Haiti, bagian barat negara itu sangat terpukul. Sedikitnya 51 orang tewas, 140 luka-luka, dan 11 dilaporkan hilang pada 6 Juni.
Latar belakang
Dari akhir Mei hingga awal Juni 2023, periode hujan lebat melanda Haiti, membuat tanah menjadi jenuh dan tidak mampu menyerap lebih banyak hujan. Pada tanggal 2–3 Juni, area bertekanan rendah stasioner menghasilkan hujan lebat dan badai petir di seluruh negeri. Hujan mereda keesokan harinya saat sistem badai berkurang. Dengan tanah yang jenuh, banjir dan tanah longsor yang meluas pun terjadi.
Referensi
Pranala luar
Halaman utama ReliefWeb dari peristiwa ini.
Kata Kunci Pencarian:
- Banjir Haiti 2023
- 2023
- Perang geng di Haiti
- Bencana alam
- Joko Widodo
- Daftar bencana alam berdasarkan jumlah korban jiwa
- Daftar gempa bumi tahun 2023
- Majapahit
- Indonesia
- Perang Dunia II
- Joko Widodo
- Weather of 2022
- 2021 West Sulawesi earthquake