- Source: Bank Latvia
Bank Latvia (bahasa Latvia: Latvijas Banka) adalah bank sentral dari Latvia. Merupakan salah satu lembaga publik utama negara dan menjalankan fungsi ekonomi sebagaimana yang ditentukan oleh hukum. Didirikan pada tahun 1922.
Tujuan utama Bank Latvia adalah untuk mengatur mata uang yang beredar dengan menerapkan kebijakan moneter untuk menjaga stabilitas harga di Latvia. Hingga 31 Desember 2013, bank tersebut bertanggung jawab untuk menerbitkan mata uang Latvia sebelumnya, lats. Administrasi Bank Latvia berlokasi di Riga. Tahun fiskal bank dimulai pada 1 Januari dan berakhir pada 31 Desember.
Lihat pula
Ekonomi Latvia
Lats
Bank Sentral Eropa
Latvia dan euro
Referensi
Pranala luar
(dalam bahasa tidak diketahui) Official site of Latvijas Banka
(dalam bahasa Inggris) Official site of Latvijas Banka
Templat:Topik Latvia
Templat:Bank sentral
Kata Kunci Pencarian:
- Bank Latvia
- Latvia
- Daftar bank sentral di dunia
- Bank Sentral Eropa
- Indeks Kemudahan Berbisnis
- Andris Bērziņš (Perdana Menteri Latvia)
- Grup Bank Dunia
- Ekonomi Latvia
- Daftar negara menurut PDB (nominal)
- Lauris Reiniks
- Bank of Latvia
- List of banks in Latvia
- Latvia
- Economy of Latvia
- Parex Bank
- PrivatBank (Latvia)
- Food Bank Latvia
- Latvia and the euro
- Latvian lats
- Luminor Bank