- Source: Barasinga
Barasinga (Rucervus duvaucelii), atau rusa rawa, adalah sebuah spesies rusa yang tersebar di Anak benua India. Terdapat populasi terfragmentasi di India Utara dan India Selatan. Terdapat juga dua populasi terisolasi di Nepal barat daya. Spesies ini telah punah secara lokal di Pakistan dan Bangladesh. Keberadaannya masih belum pasti di Bhutan.
Nama spesifiknya memperingati nama naturalis Prancis Alfred Duvaucel.
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Barasinga
- Kijang
- Rusa timor
- Rusa
- Rusa sambar
- Rusa kutub
- Rusa besar
- Rusa bawean
- Elk
- Kijang kuning kalimantan
- Barasingha
- Kanchanpur District
- Chital
- Chirand
- Malwan
- Haploidoceros