- Source: Baudline
Penjelajah baudline time-frequency adalah sebuah tool analisis sinyal yang dirancang untuk visualisasi ilmiah. Baudline berjalan pada beberapa sistem operasi Unix yang popular, di bawah X Window System. Baudline berguna untuk pemantauan spektral waktu nyata, mengumpulkan analisis sinyal, membangkitkan sinyal uji, membuat ukuran-ukuran distorsi, dan memutar berkas-berkas audio.
Pertama dirilis pada September 2000, baudline adalah program perangkat lunak komersial yang tersedia di bawah lisensi tak bebas.
Aplikasi
Pemrosesan sinyal audio
Penelitian Bioakoustik
Akuisisi data (DAQ)
Pemantauan Infrasound
Akustik musik
Pemrosesan data seismik
Analisis sinyal
Analisis spektral
Frekuensi sangat rendah penerimaan (VLF)
Fitur
Tampilan spektrogram, Spektrum, bentuk gelombang, dan histogram
Transformasi Fourier, Korelasi, dan Raster
Ukuran distorsi SNR, THD, SINAD, ENOB, SFDR
Saluran ekualisasi
Pembangkit fungsi
Konverter penurun digital
Memutar audio dengan efek DSP waktu nyata, seperti kendali laju, penskalaan pitch, shifting frekuensi, panning surround matriks, pemfilteran, dan digital gain boost
Perekaman audio multisaluran
Dukungan server suara JACK Audio Connection Kit
Impor AIFF, AU, WAV, FLAC, MP3, Ogg Vorbis, AVI, MOV, dan format berkas lainnya
Lihat pula
Perangkat lunak audio Linux
Daftar perangkat lunak analisis numerik
Pemprosesan sinyal digital
Referensi
Pranala luar
Halaman resmi baudline signal analyzer
Rekayasa SigBlips DSP
Templat:Unix-software-stub
Kata Kunci Pencarian:
- Baudline
- Baudline
- List of Mac software
- Internet radio
- Scientific visualization
- List of numerical-analysis software
- List of Linux audio software
- Sonic Visualiser
- List of information graphics software
- List of hardware and software that supports FLAC
- Outline of acoustics