- Source: Bisri Mustofa
Kyai Haji Bisri Mustofa adalah seorang tokoh Nahdlatul Ulama, merupakan salah satu ulama Nusantara yang lahir di Kampung Sawahan Gang Palen, Rembang, Jawa Tengah pada tahun 1915. Ayahnya adalah pedagang kaya bernama Haji Zainal Mustofa (Djojo Mustopo) bin H Yahya (Podjojo) yang dikenal tekun dalam beragama dan sangat mencintai Kiai. Ibunya bernama Hajjah Chodijah binti E. Zajjadi bin E. Sjamsuddin yang berdarah Makassar. Kiai Bisri Musthofa wafat pada usia 63 tahun, pada 16 Februari 1977. Ketika itu, warga Indonesia sedang menyongsong pemilu 1977 pada masa Orde Baru. Ia juga merupakan Anggota Konstituante RI yang mewakili Nahdlatul Ulama.
Catatan akhir
= Rujukan
=Daftar Pustaka
Kata Kunci Pencarian:
- Mustofa Bisri
- Bisri Mustofa
- Cholil Bisri
- Partai Kebangkitan Bangsa
- Yahya Cholil Staquf
- Kabupaten Rembang
- Ulil Abshar Abdalla
- Wildan Abdul Chamid
- Real Mataram FC
- Gus
- Mustofa Bisri
- National Awakening Party
- List of political families in Indonesia
- List of translations of the Quran
- Ma'ruf Amin
- List of Indonesian painters
- Real Mataram
- List of Indonesians
- Yahya Cholil Staquf
- List of contemporary Islamic scholars