- Source: Callionymiformes
Callionymiformes merupakan ordo ikan bertulang yang terdiri dari dua famili yakni Dragonet (Callionymidae) dan Draconettidae. Dalam beberapa taksonomi keluarga-keluarga tadi membentuk subordo Callionymoidei dari kelompok yang lebih luas yang dikenal sebagai Perciformes, Nelson (2016) mengakui ordo ini, tetapi para peneliti berikutnya berpendapat bahwa jika Callionymiformes diakui sebagai suatu ordo maka ordo Syngnathiformes menjadi parafili dan Callionmyoidei dimasukan ke dalam takson itu.
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Callionymiformes
- Synchiropus
- Foetorepus
- Sanur (ikan)
- Ikan mandarin
- Synchiropus altivelis
- Neosynchiropus
- Sanur merak
- Callionymiformes
- List of freshwater fish of Japan
- Synchiropus splendidus
- List of marine vertebrates of the Cape Peninsula and False Bay
- Dragonet
- Synchiropus moyeri
- Synchiropus rosulentus
- Dactylopus
- Picturesque dragonet
- Fingered dragonet