Hasil Pencarian:
Artikel: Crurotarsi
Baca di Wikipedia
Crurotarsi adalah salah satu dari dua kelompok utama archosauria. Kelompok ini mencakup archosaurus, yang sekarang diwakili oleh buaya dan burung, serta semua leluhur dan kerabat mereka pada periode Trias Awal, termasuk Pseudosuchia.
Taksonomi
Crurotarsi
Avemetatarsalia
†Pterosauria
†Dinosauria
Aves (burung)
Pseudosuchia (buaya, dan kadal mirip buaya)
†Phytosauria: hewan semi-akuatik bermoncong panjang
†Aetosauria: herbivor berzirah berkaki empat
†Ornithosuchidae:
Crocodylomorpha (Crocodilia dan leluhur-leluhurnya)
†Rauisuchia ?
Kedua kelompok utama
Crurotarsi dicirikan dengan ciri pada sendi pergelangan kakinya.
Referensi