- Source: Daag: A Poem of Love
Daag: A Poem of Love adalah sebuah film komedi romantis bollywood tahun 1973 yang disutradarai dan diproduksi oleh Yash Chopra. Yash Chopra memulai debutnya sebagai sutradara dalam film ini. Film ini merupakan adaptasi dari novel Thomas Hardy yang berjudul The Mayor of Casterbridge. Rajesh Khanna mengesankan para penonton dan kritikus dengan penampilannya.
Film ini dibintangi Rajesh Khanna, Sharmila Tagore, Raakhee, Madan Puri, Kader Khan, Prem Chopra, dan A. K. Hangal
Kader Khan melakukan debut sebagai aktor dalam film ini.
Pemeran
Rajesh Khanna - Sunil Kohli
Sharmila Tagore - Sonia Kohli
Raakhee - Chandni
Prem Chopra - Dheeraj Kapoor
Baby Pinky - Pinky
Raju Shrestha (Master Raju) - Rinku
Manmohan Krishna - Deewan
Madan Puri - K. C. Khanna
Achala Sachdev - Nyonya Malti Khanna
Iftekhar - Inspektur Singh
Hari Shivdasani - Jagdish Kapoor
Yashodra Katju - Kepala Sekolah
Karan Dewan - Dokter Kapoor
Surendra Nath - Paman dari Sunil
Jagdish Raj - Ram Singh (sopir)
Manmohan - Tahanan di van
Padma Khanna - Penari
Kru
Sutradara - Yash Chopra
Cerita - Gulshan Nanda
Dialog - Akhtar-Ul-Iman
Produser - Yash Chopra
Editor - Pran Mehra
Sutradara Seni - R. G. Gaekwad
Sinematografer - Kay Gee
Koreografer - Suresh Bhatt
Penulis Lirik - Sahir Ludhianvi
Sutradara Musik - Laxmikant Pyarelal
Penyanyi Playback - Kishore Kumar, Lata Mangeshkar, dan Rajesh Khanna
Musik
Penghargaan dan nominasi
Penghargaan Filmfare ke-21
= Menang
=Sutradara Terbaik - Yash Chopra
Aktris Pendukung Terbaik - Raakhee
= Nominasi
=Aktor Terbaik - Rajesh Khanna
Sutradara Musik Terbaik - Laxmikant Pyarelal
Penyanyi Playback Pria Terbaik - Kishore Kumar - "Mere Dil Mein Aaj"
Referensi
Pranala luar
Daag: A Poem of Love di IMDb (dalam bahasa Inggris)
Daag (1973) di Yash Raj Films
Kata Kunci Pencarian:
- Daag: A Poem of Love
- Mohabbatein
- Yash Chopra
- Daftar film yang dirilis oleh Yash Raj Films
- Rajesh Khanna
- Jab Tak Hai Jaan
- Penghargaan Filmfare untuk Aktris Pendukung Terbaik
- Penghargaan Filmfare untuk Penyanyi Playback Laki-Laki Terbaik
- Penghargaan Filmfare untuk Aktor Terbaik
- Kishore Kumar
- Daag (1973 film)
- Rakhee Gulzar
- 21st Filmfare Awards
- Yash Chopra
- Raju Shrestha
- Rajesh Khanna filmography
- Hari Shivdasani
- Iftekhar
- List of Hindi film actresses
- Madan Puri