- Source: Daftar perwakilan diplomatik Papua Nugini
Berikut ini adalah daftar misi diplomatik Papua Nugini, tidak termasuk konsulat kehormatan.
Amerika
Amerika Serikat
Washington, D.C. (kedutaan besar)
Asia
Filipina
Manila (kedutaan besar)
India
New Delhi (komisi tinggi)
Indonesia
Jakarta (kedutaan besar)
Jayapura (konsulat jenderal)
Jepang
Tokyo (kedutaan besar)
Korea Selatan
Seoul (kedutaan besar)
Malaysia
Kuala Lumpur (komisi tinggi)
Republik Rakyat Tiongkok
Beijing (kedutaan besar)
Eropa
Belgia
Brussels (kedutaan besar)
Britania Raya
London (komisi tinggi)
Oseania
Australia
Canberra (komisi tinggi)
Brisbane (konsulat jenderal)
Sydney (konsulat jenderal)
Fiji
Suva (komisi tinggi)
Kepulauan Solomon
Honiara (komisi tinggi)
Selandia Baru
Wellington (komisi tinggi)
Organisasi multilateral
Brussels (perwakilan tetap untuk Uni Eropa)
Kota New York (perwakilan tetap untuk Perserikatan Bangsa-Bangsa)
Lihat pula
Hubungan luar negeri Papua Nugini
Referensi
Misi diplomatik Papua Nugini Diarsipkan 2014-07-03 di Wayback Machine.
Pranala luar
Kedutaan Besar Papua Nugini di Jakarta, Indonesia
Kata Kunci Pencarian:
- Daftar perwakilan diplomatik Papua Nugini
- Daftar perwakilan diplomatik Indonesia
- Daftar perwakilan diplomatik di Indonesia
- Organisasi Papua Merdeka
- Daftar Duta Besar Indonesia untuk Papua Nugini
- Hubungan Indonesia dengan Papua Nugini
- Daftar perwakilan diplomatik Jepang
- Daftar perwakilan diplomatik di Brasil
- Daftar duta besar Indonesia
- Daftar perwakilan diplomatik Takhta Suci