- Source: Darugha
Darugha (Tatar Sirilik: даруга, Latin: daruğa) adalah subdivisi wilayah pada Kekaisaran Mongol. Darugha dikuasai oleh darughachi.
Nantinya istilah ini digunakan untuk provinsi, terutama pada Kekhanan Kazan dan Siberia pada abad ke-15 dan ke-16 dan bagian yang dihuni oleh Turki di Kekaisaran Rusia pada abad ke-16 hingga 18.
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Darugha
- Darughachi
- Muhtasib
- Darugha
- Archa Darugha
- Darughachi
- Arsk
- Qara Qoyunlu
- Bashkir rebellion of 1662–1664
- Golden Horde
- Bagrationi dynasty
- Arsk Field
- Salawat Yulayev