- Source: Dede Sulaeman
Dede Sulaeman (lahir 08 Mei 1956) adalah mantan Striker Timnas Indonesia di era 1970-an hingga 1980-an. Dirinya merupakan anggota Timnas saat Indonesia hampir lolos ke Piala Dunia 1986 di Meksiko sebelum dikalahkan oleh Korea Selatan. Dede Sulaeman terkenal akan kelincahan dan ketajamannya di kotak penalti lawan. Dirinya merupakan top-scorer Galatama pada musim kompetisi 1982–83 dengan torehan 17 gol. Dede pensiun pada usia 30 tahun karena memilih bekerja di Pertamina.
Karier Pemain
Sepanjang kariernya, Dede hanya membela dua klub yaitu Persija Jakarta dan Indonesia Muda di Galatama. Bersama tim Macan Kemayoran, Dede membawa tim Persija juara Piala Soeratin 1974 serta juara Perserikatan di tahun 1979. Dede kemudian pindah ke Indonesia Muda yang merupakan binaan Pertamina hingga pensiun tahun 1985.
Prestasi
= Klub
=Persija Jakarta
Perserikatan (1): 1979
= Internasional
=Indonesia
SEA Games
Medali perak 1979
= Individual
=Galatama Top Goalscorer (1): 1982–83
Referensi
LEGENDA: Menyapa Dede Sulaeman, Pengoyak Gawang Korsel di PPD 86
Kata Kunci Pencarian:
- Dede Sulaeman
- Liga Sepak Bola Utama
- Daftar juara sepak bola Indonesia
- Cibiuk Kidul, Cibiuk, Garut
- Persib Bandung
- Daftar pemain sepak bola Indonesia
- Daftar anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029
- Alangkah Lucunya (Negeri Ini)
- Batalyon Infanteri 312
- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Jawa Barat
- Galatama
- List of Indonesian football champions
- Indonesia national football team results (1950–1979)
- Indonesia national football team results (1980–1999)
- Football at the 2007 SEA Games
- List of Indonesia international footballers
- Persija Jakarta
- Bantenese people
- List of members of the Indonesian House of Representatives (2004–2009)
- Indonesia at the 2023 SEA Games