Dolar Selandia Baru (ISO 4217: NZD, kadang kala NZ$ atau
Dolar NZ dan tidak resmi dikenal sebagai
Dolar Kiwi) adalah mata uang resmi
Selandia Baru, Kepulauan Cook (
Dolar Kepulauan Cook), Niue, Tokelau, dan Kepulauan Pitcairn. Mata uang ini dicetak dan diatur penggunaannya oleh Reserve Bank of New Zealand.
Dolar Selandia Baru diperkenalkan pada 1967 untuk mengganti Pound
Selandia Baru, ketika negara ini mendesimalkan mata uangnya.
NZD terdiri dari 100 sen.
Pada 14 Juni 2013, 1
Dolar AS berharga 1,242661
Dolar NZ, 1 Euro berharga 1,658130
Dolar NZ, 1
Dolar Australia berharga 1,189164
Dolar NZ, dan 1 pound sterling berharga 1,951785.
Denominasi
Mata uang tersedia dalam kertas dan koin.
= Kertas
=
5
Dolar
10
Dolar
20
Dolar
50
Dolar
100
Dolar
= Logam
=
10 sen
20 sen
50 sen
1
Dolar
2
Dolar
Pranala luar
(Inggris)
Dolar NZ vs
Dolar AS (NBNZ) - http://www.nbnz.co.nz/economics/exchange/nzdusd.htm Diarsipkan 2007-09-07 di Wayback Machine.
(Inggris) Situs Reserve Bank of New Zealand Diarsipkan 2018-03-17 di Wayback Machine. - organisasi yang bertanggung jawab untuk menerbitkan uang di
Selandia Baru
Heiko Otto (ed.). "The banknotes of New Zealand - Uang kertas
Selandia Baru" (dalam bahasa Inggris, Jerman, and Prancis). Diakses tanggal 2019-03-04.