- Source: Duncan Lai
Duncan Lai (Hanzi: 黎登勤) atau juga dikenal dengan Duncan Chow (Hanzi: 周 群 达) (lahir 19 September 1978) adalah seorang aktor kelahiran Hong Kong yang populer di Taiwan. Awalnya dia adalah seorang pemain selancar profesional dan model fashion show, tetapi memilih berakting sebagai karier pada tahun 2001. Dia adalah sepupu dari mantan peserta Olimpiade Hong Kong Lee Lai Shan.
Karier berakting
Ia memulai karier aktingnya dari usia muda sebagai Bruce Lee versi bayi dalam film mengenang Bruce Lee yang disebut Dragon: The Bruce Lee Story pada tahun 1993, dan mendapat pengakuan kecil dari penampilan di TV Taiwan. Belakangan, ia membintangi Formula 17 dan Seven Swords.
Filmografi
Shoe Fairy (2006)
Seven Swords (2005)
Formula 17 (2004)
Love Me If You Can (2003)
Leaving in Sorrow (2002)
I Do (2001)
Dragon: The Bruce Lee Story (1993)
Pranala luar
http://blog.sina.com.cn/zhouqunda
http://ch8c.mediacorptv.com/shows/drama/view/302/1/.html Diarsipkan 2006-05-03 di Wayback Machine.
http://www.geocities.com/Tokyo/Shrine/2626/dangkan.htmlDiarsipkan 2009-10-24 di Wayback Machine.
http://duncan.tw.st/ Diarsipkan 2009-08-10 di Wayback Machine.
http://www.twfilm.org/taillyhigh_web/star_5.htm
Duncan Lai di IMDb (dalam bahasa Inggris)
Kata Kunci Pencarian:
- Duncan Lai
- Formula 17
- Ip Man
- Love Cuisine
- Jahe
- Wing Chun
- Sarawak
- Neptunus
- Daftar penemu planet minor
- Love Story (film 1970)
- Duncan Chow
- List of Taiwanese films of the 2000s
- Lai Haraoba
- List of LGBT-related films of 2004
- Ip Man
- What Is Love (TV series)
- Dear Mom (TV series)
- List of feature films with gay characters
- Hong Kong at the 1992 Summer Olympics
- Nancy Mace