Fitrie Rachmadhina (lahir 26 Juli 1985) merupakan seorang aktris berkebangsaan Indonesia.
Fitrie mengawali karier aktingnya sebagai aktris sinetron sejak tahun 2005.
Selama berkarir sebagai aktris sinetron,
Fitrie pernah beradu akting dengan aktor dan aktris sinetron ternama seperti Adhitya Putri, Winnie Yanthi, Cynthia Wijaya, Anggie Regia Anandari, Fairus Faisal, Dude Harlino, Tyara Renata, Reka Soerianata, Gita Prisilfia dan masih banyak lagi.
Filmografi
= Film
=
= Sinetron
=
FTV
Pranala luar
Fitrie Rachmadhina di Instagram
Templat:Cewek-Cewek Badung