- Source: Geophilomorpha
Geophilomorpha adalah ordo ordo kelabang yang dicirikan dengan tubuhnya yang sangat memanjang, kurus, dan terdiri dari lebih dari 25 pasang kaki. Anggotanya hidup di bawah batu dan di dalam tanah. Anggotanya juga ahli dalam mengejar dan menangkap cacing tanah. Ordo kelabang ini terdiri dari Lenyai (Geophilus) yang terkenal karena dapat mengeluarkan cairan hijau bercahaya beserta kerabat-kerabatnya.
Daftar famili
Aphilodontidae
Azygethidae
Ballophilidae
Dignathodontidae
Eriphantidae
Geophilidae
Gonibregmatidae
Himantariidae
Linotaeniidae
Macronicophilidae
Mecistocephalidae
Neogeophilidae
Oryidae
Schendylidae
Sogonidae
Soniphilidae
Referensi
Portal:Arthropoda
Kata Kunci Pencarian:
- Geophilomorpha
- Geophilidae
- Lipan
- Lenyai
- Scolopendromorpha
- Geophilomorpha
- List of animals by number of legs
- Centipede
- Geophilus flavus
- Haplophilus subterraneus
- Myriapoda
- Schendylops oligopus
- Mecistocephalus modestus
- Mecistocephalus subgigas
- Mecistocephalus