- Source: Georgy Shakhnazarov
Georgy Khosroevich Shakhnazarov (bahasa Armenia: Գեորգի Շահնազարով; 4 Oktober 1924 – 15 Mei 2001) adalah seorang politikus dan ilmuwan politik Uni Soviet. Ia merupakan salah satu ajudan terdekat Mikhail Gorbachev saat ia menjadi pemimpin Uni Soviet dan setelah kejatuhannya dari kekuasaan pada pembubaran Uni Soviet.
Daftar pustaka
Socialism and Equality (1961)
The Role of the Communist Party in Socialist Society (1974)
Socialist Democracy: Aspects of Theory (1974)
The Destiny of the World: The Socialist Shape of Things to Come (1979)
Futurology Fiasco: A Critical Study of Non-Marxist Concepts of How Society Develops (1982)
Kata Kunci Pencarian:
- Georgy Shakhnazarov
- Karen Shakhnazarov
- White Tiger (film 2012)
- Seniman Rakyat Rusia
- Mikhail Gorbachev
- Georgy Shakhnazarov
- Shakhnazarov
- Karen Shakhnazarov
- Soviet democracy
- Mikhail Gorbachev
- Troyekurovskoye Cemetery
- Anatoly Chernyaev
- Lists of Armenians
- Melikdoms of Karabakh
- 2001 in Russia