- Source: Gereja Ortodoks Bulgaria
Gereja Ortodoks Bulgaria (bahasa Bulgaria: Българска православна църква, Bŭlgarska pravoslavna tsŭrkva) merupakan sebuah otokefalus Gereja Ortodoks. Gereja ini merupakan Gereja Ortodoks Slavia yang tertua dengan jumlah anggota sebesar 6 juta jiwa di negara Bulgaria dan 1,5 hingga 2 juta jiwa di Benua Amerika, Asia, Australia, dan Selandia Baru. Gereja ini diakui sebagai gereja yang independen oleh Patriark Konstantinopel pada tahun 870 M, dan menjadi sebuah Patriarkat pada tahun 918/919 M (secara resmi diakui pada tahun 927 M).
Kata Kunci Pencarian:
- Gereja Ortodoks Timur
- Bulgaria
- Gereja Ortodoks Bulgaria
- Gereja Ortodoks Indonesia
- Gereja Ortodoks Serbia
- Organisasi Gereja Ortodoks
- Sejarah Gereja Ortodoks
- Gereja Ortodoks Rusia
- Gereja Ortodoks Yunani Sejati
- Vissarion dari Bulgaria
- List of converts to Christianity from Islam
- Religion in Indonesia
- List of former Muslims